Thursday, March 17, 2016

Hikmah Dari Bentuk kata Mufrod



Sebenarnya apa hikmah yang terkandung dalam isim mufrod dalam Alqur’an??

Mengapa Alloh menggunakan kata mufrod ??

Alloh berfirman

( وَإِنْ تَعُدُّوْا نِعْمَةَ اللهِ لَا تُحْصُوْهَا )

Dan Alloh tidak berfirman 

( وَإِنْ تَعُدُّوْا نِعَمَ اللهِ لَا تُحْصُوْهَا ) 

Alloh hanya menyebutkan satu kata نِعْمَةٌ yang bermakna nikmat dalam bentuk tunggal atau mufrod dan tanpa menjamaknya. Karena satu nikmat saja sudah termasuk di dalamnya banyak sekali nikmat-nikmat yang lain, ada pemberian,ada rahmat,ada faedah dan ada kelebihan-kelebihan yang sama sekali tidak bisa dihitung jumlahnya..satu nikmat saja manusia tidak bisa merincinya ..lalu bagaimana dengan nikmat Alloh yang tidak Alloh ungkapkan dalam Al qur’an? banyak sekali dan tentu mnusia tidak akan mampu menghitungnya. 

No comments:

Post a Comment